Sabtu, 11 Agustus 2012

Jual Beli Burung Lovebird Ciamis

Lovebird merupakan salah satu dari sembilan spesies dari genus Agapornis (Yunani: agape = cinta; ornis = burung). Mereka adalah tipe burung yang social atau berkelompok dan dekat dengan keluarga bayan. Delapan spesies lovebird berasal dari benua Afrika, sementara Grey-headed Lovebird berasal dari Madagaskar. 

Lovebird merupakan tipe burung yang monogami atau setia pada pasangan dalam jangka waktu yang lama, oleh sebab itu lovebird pada awalnya burung hiasan yang oleh sebagian orang dijadikan simbol dalam kerukunan berpasangan. 

Seiring dengan pesatnya trend dunia burung berkicau, burung Love Bird banyak dijadikan sebagai burung master dan burung lomba oleh Kicaumania di Tanah Air. Burung ini terkenal dengan bentuknya yang lucu dan kombinasi warna-warna bulu yang sangat menawan. Burung ini terkenal cerewet, karena sensitif dengan suara tinggi yang ada disekitarnya. Merawat burung Love Bird sangatlah mudah dan menyenangkan.

Kami menyediakan beberapa jenis burung love bird:

1.    Burung Love Bird klep/Kacamata
Harga        : Rp. 750.000,-
Warna        : Biru – kepala abu

2.    Burung Love Bird Dakochan
Harga        : Rp. 900.000,-
Warna        : Hijau – kepala hitam



Alamat: jl. Cipto Mangunkusumo No. 357 Pabuaran Ciamis
Nama : Daud / Hp    : 083876612618

Tidak ada komentar:

Posting Komentar